Saturday, March 15, 2014

Cinderamata Dari Tasikmalaya, 11 Maret 2014

Pada tanggal 11 Maret 2014, rombongan pengurus Yayasan Serba Bakti Pondok Pesantren Suryalaya Korwil Jawa Timur dan Indonesia Timur beserta Sesepuh Pondok Pesantren Suryalaya Korwil Jatim dan Indonesia Timur (KH. M. Ali Hanafiah Akbar) berangkat menuju Pondok Pesantren Suryalaya di Tasikmalaya untuk menghadiri pertemuan wakil talqin Thoriqoh Qodiriyyah wan Naqsabandiyyah (TQN) Pondok Pesantren Suryalaya dan Manaqib Sulthon Aulia' Syech Abdul Qodir Al Jaelani. Berikut oleh-oleh dari Tasikmalaya buat ikhwan wal akhwat TQN Suryalaya.
Ziarah ke makam Wali Mursyid TQN Suryalaya, (Alm) Syaikh Abdullah Mubarok bin Nur Muhammad ra dan (Alm) Syaikh Ahmad Shohibulwafa Tajul Arifin ra (Abah Anom). Tampak Sesepuh Pondok Pesantren Suryalaya Korwil Jatim dan Indonesia Timur (Ungu) dan wakil talqin lainnya berfoto di depan pintu masuk makam.

Dari kanan: Ust. H. Maliki, Ust. H. Achmad Zuhri, Ust. H. Muzakki telah selesai berziarah dan turun dari area makam

KH. M Ali Hanafiah Akbar (Sesepuh Pondok Pesantren Suryalaya Korwil Jawa Timur dan Indonesia Timur)

Tampak Sesepuh dan Rombongan pengurus Korwil Jatim dan Indonesia Timur sedang duduk-duduk di depan teras kediaman keluarga Abah Anom



Ust. Ahmad Zulfiqar (Gus Opick) di tempat menginap untuk rombongan pengurus korwil jatim

PROSES RAPAT PERTEMUAN WAKIL TALQIN







PENGAJIAN MANAQIB SULTHON AULIA' SYECH ABDUL QODIR AL JAELANI QS






Foto bersama Sesepuh dan seluruh rombongan pengurus Pondok Pesantren Suryalaya Korwil Jawa Timur dan Indonesia Timur di rumah menginap rombongan

No comments:

Post a Comment